Ticker

6/recent/ticker-posts

Nasi Tim Jagung untuk Anak


cara membuat nasi tim jagung,cara membuat nasi tim ayam jagung, cara membuat nasi tim jagung untuk bayi,cara membuat nasi tim jagung untuk balita,cara membuat nasi tim jagung untuk anak cara membuat nasi tim jagung manis,

Cara Membuat Nasi Tim Jagung


Bahan-bahan Nasi Tim Jagung :

·        2 sdm beras pulen
·        300 ml kaldu ayam
·        25 g tempe, potong-potong
·        1 sdm jagung manis pipilan
·        1/4 buah tomat, potong-potong
·        1 buah hati ayam, rebus
·        1 sdt minyak zaitun
·        1 butir telur puyuh

 Cara membuat nasi tim jagung manis :

1.         Rebus beras bersama kaldu, tempe, dan jagung hingga matang
2.       Masukkan tomat, aduk rata. Masak hingga semua bahan matang. Angkat.
3.       Parut hati ayam rebus, aduk rata ke dalam campuran nasi.
4.       Tambahkan minyak, aduk rata.
5.       Pindahkan ke dalam mangkuk tahan panas.
6.       Ceplokkan telur puyuh di atasnya.
7.       Kukus dalam dandang panas hingga matang. Angkat. Sajikan hangat.
8.       Tips : Pada sebagian anak, jagung bisa menyebabkan diare, perhatikan benar bagaimana kondisi anak Anda setelah menyantap menu ini. Jika memang anak Anda belum bisa menyantap jagung, ganti dengan sayuran lain, seperti bayam.

Diperhatikan apabila anak alergi telur, bahan ini bisa dihilangkan.


Post a Comment

0 Comments