Ticker

6/recent/ticker-posts

Ice Bubble Tea (Cencu Naicha)


cara ice bubble tea, cara membuat ice bubble tea, cara membuat ice bubble drink, cara membuat ice bubble milk tea, cara buat es bubble tea, cara membuat es bubble drink, cara membuat es bubble milk tea, cara membuat pop ice bubble drink, cara membuat es lup lup bubble drink, cara membuat es bubble tea, cara bikin es bubble drink, cara buat es bubble drink, resep membuat es bubble tea, cara bikin es bubble tea, resep ice bubble tea, resep es bubble tea, resep ice bubble drink, resep ice bubble milk tea, resep ice bubble tea, resep es bubble drink, resep membuat es bubble tea, resep es bubble milk tea,

Resep dan Cara Membuat Ice Bubble Tea (Cencu Naicha)


Resep Ice Bubble Tea

Bahan Es Teh Susu:
* 2 Buah Teh celup
* susu full cream secukupnya (sesuai selera manis)
* es batu secukupnya

Bahan Bubble (cencu):
* 3 sdm munjung tepung tapioka
* 1 sdm bubuk coklat
* 1/2 sdm bubuk nutrijel warna coklat
* air secukupnya untuk menguleni
* sedikit garam

Cara Membuat Ice Bubble Tea

Cara Membuat Bubble Cencu:
1.) Campur semua bahan jadi satu kemudian uleni hingga kalis & bisa dibentuk.
2.) Bentuk bulat2 kecil hingga adonan habis, kemudian beri sedikit tepung tapioka agar tidak melekat satu sm lain.
3.) Rebus air hingga mendidih lalu masukan bubble (cencu) aduk & rebus hingga mengambang lalu angkat & tiriskan. Sisihkan.

Cara Membuat Teh Susu:
1.) Rebus air secukupnya hingga mendidih lalu masukan Teh celup. Kemudian Angkat.
2.) Masukan Susu full cream kedalam seduhan Teh secukupnya (sesuai rasa manisnya) aduk hingga rata. jangan lupa cicipi rasanya.

Cara Penyajianya:
1.) Masukan 2 sdm Bubble (cencu) kedalam gelas kemudian tuangi Teh susu dan es batu secukupnya.

By: Resep Masakan Ibu

Post a Comment

0 Comments